Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors.
Please consider supporting us by disabling your ad blocker.

Responsive image


Pengetahuan bebas

Video penjelasan: Apa itu pengetahuan terbuka? (Sejarah singkat hak cipta)

Pengetahuan terbuka (atau pengetahuan bebas) adalah pengetahuan yang bebas untuk diperoleh, digunakan kembali, dan didistribusikan kembali tanpa batasan hukum, sosial, atau teknologi.[1] Organisasi dan aktivis pengetahuan terbuka telah mengusulkan prinsip dan metodologi yang terkait dengan produksi dan distribusi pengetahuan secara terbuka. Pengetahuan dimaknai secara luas meliputi data (data terbuka), konten (isi bebas), dan informasi, baik informasi umum maupun informasi ilmiah (akses terbuka).

  1. ^ "Open Definition - Defining Open in Open Data, Open Content and Open Knowledge". opendefinition.org. Open Knowledge Open Definition Group. Diakses tanggal 7 April 2018. 

Previous Page Next Page